Polsek Pangkalan Tingkatkan Cooling System, dalam Rangka Ops Mantap Praja

    Polsek Pangkalan Tingkatkan Cooling System, dalam Rangka Ops Mantap Praja

    Polres Karawang - Bhabinkamtibmas Polsek Pangkalan Bripka Ajib sambangi masyarakat guna mengoptimalisasi cooling system, dalam rangka Ops Mantap Praja Lodaya 2024.

    Pasalnya, kegiatan tersebut bertempat di lingkungan Desa Medalsari, Kecamatan Pangkalan, Karawang, Jawa Barat, Kamis (17/10/2024).

    Selain untuk bersilaturahmi, kegiatan tersebut juga dalam rangka menyampaikan pesan-pesan kamtibmas saat pelaksanaan Pilkada Serentak 2024.

    Kapolres Karawang Polda Jabar AKBP Edwar Zulkarnain, SIK., SH., MH melalui Kapolsek Pangkalan AKP H. Asep Kosasih menjelaskan, selain untuk menjalin keakraban, kegiatan ini juga bertujuan untuk menampung informasi, saran dan masukan dari masyarakat terkait menjaga dan memelihara Harkamtibmas.

    "Nantinya akan berguna dalam menjaga Harkamtibmas di wilayah hukum kami, " kata AKP H. Asep Kosasih.

    Kapolsek tak lupa menyampaikan kepada masyarakat, agar dapat membantu kepolisian di dalam menjaga kondusifitas saat pelaksanaan pesta demokrasi dari gangguan kamtibmas.

    "Mari kita bekerjasama menjaga Harkamtibmas di lingkungan kita, " ujar Kapolsek Pangkalan Polres Karawang.

    Perwira Polri itu menandaskan, apabila ada sesuatu yang mencurigakan, segera laporkan ke Bhabinkamtibmas maupun Babinsa. Atau juga bisa langsung menghubungi nomor WhatsApp Lapor Pak Kapolres maupun Lapor Pak Kapolsek

    polres karawang
    KARAWANG

    KARAWANG

    Artikel Sebelumnya

    Pastikan Lalulintas Kondusif, Bhabinkamtibmas...

    Artikel Berikutnya

    Antisipasi Tawuran Pemuda Polsek Pedes Tingkatkan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Anggota Polsek Batujaya Menyampaikan Pesan-pesan Kamtibmas kepada Scurity Bank BRI Unit Batujaya
    "Jumat Curhat” Kapolsek Ciampel AKP Hasanudin Bahar Bersama Anggota Polsek Ciampel Menyambangi Lokasi Di Ds.Kutamekar Kec.Ciampel, Memberikan Pesan-Pesan Kamtibmas dan Mendengarkan Keluh Kesah Masyarakat.
    Dinihari Patroli Prekat Polsek Cikampek Sasar Obvit Perbankan Cegah C3 
    Mencegah Tawuran Polsek Pedes Sambangi kumpulan Masyarakat Dini Hari
    Piket Patroli Malam Polsek Cikampek Pantau Situasi Kantibmas Lingkungan Perumahan Cegah C3 
    Polisi Polsek Tempuran Gelar Razia Miras Oplosan . Brantas Hal Pemicu Tindak Pidana yang di sebabkan oleh Minuman Beralkohol di wilayah Hukumnnya.
    Jelang Tahapan Pilkada Bhabinkamtibams Polsek Majalaya Ajak Warga Jaga Kondusifitas.
    Polres Karawang, Bhabinkamtibmas Aipda Koko sudrajat Ngawangkong Bersama Masyarakat DiWilayah Ds.Mulyasari.
    Cegah tindak pidana di mesin ATM, Polisi Polsek Tempuran Teliti Periksa Keamanan Mesin ATM
    "Jumat Curhat” Kapolsek Ciampel AKP Hasanudin Bahar Bersama Anggota Polsek Ciampel Menyambangi Lokasi Di Ds.Kutamekar Kec.Ciampel, Memberikan Pesan-Pesan Kamtibmas dan Mendengarkan Keluh Kesah Masyarakat.
    Berikan Kemanan Di acara Mancing Geratis Kapolsek Pedes Ajak Ciptakan Keamanan Menjelang Pilkada
    Polsek Klari Patroli Kepung Karawang, Antisipasi Gukamtibmas Malam Hingga Subuh...
    Bhabinkamtibmas Polsek Telagasari Gencarkan Penyuluhan Kenakalan Remaja
    Polsek Pangkalan Laksanakan Patroli Prekat, Pantau Keamanan Obvit SPBU Pertamina
    Obrolan Pagi, Bhabinkamtibmas Bersama Babinsa Kec Klari Himbau Kamtibmas Jelang Pilkada Karawang 2024.
    Polsek Telagasari Upayakan Keamanan Lingkungan dan Sosialisasikan Layanan Polisi 110

    Ikuti Kami